Kita sering membuat status atau story di WA (WhatsApp) atau di Facebook dan Instagram, beberapa kami sediakan kutipan dari sebuah novel karya Munawir Syahidi tentang Ibu/Perempuan. Quots yang berbicara tentang perempuan, diambil dari novel bunga di sudut meja karya Munawir Syahidi.
“Ada hati yang luasnya tidak pernah dapat kamu selami, hati yang tidak dapat mudah dimasuki kedalaman pikiran siapapun, hati yang harus dilayani dengan hati, hati itu adalah ibu, dan hati perempuan yang akan menjadi ibu dari anak-anakmu”-Munawir Syahidi (Dari Novel “Bunga di Sudut Meja”)